Tips Impor Data Penyusutan di eSPT Tahunan Badan

image_thumb[5]

Menggunakan skema impor akan sangat mempermudah dan mempercepat pekerjaan kita daripada jika kita menginputnya satu persatu. Akan tetapi seringkali banyak ditemukan error yang membuat pekerjaan kita jadi semakin lama. Nah di sini saya akan berbagi sedikit tips  Impor data Penyusutan ke eSPT PPh Badan. Berikut ini tipsnya :

  • Hindarkan tanda apostrof (') dan tanda kutip(“)
  • Tambahkan deskripsi pada menu espt sblm melakukan impor
  • Nama harta tidak boleh sama (kolom keterangan),

Tiga hal itu lah yang seringkali menyebabkan proses impor data Penyusutan gagal. Untuk itu jangan lupa untuk megetikkan Nama Harta pada kolom keterangan dan jangan ada nama harta yang sama

Advertisement

4 Responses to "Tips Impor Data Penyusutan di eSPT Tahunan Badan"

  1. pada waktu import data ada notifikasi " penulisan angka pada baris 1 salah" itu solusinya gmana ya? angkanya pake format apa? makasih

    BalasHapus
  2. tuh berarti ada keterangan nama barang yg salah di data baris 1

    BalasHapus
  3. Mau tanya waktu import lampiran khusus penyusutan amortsisasi itu eror terus apalikasi langsung ke close

    BalasHapus
  4. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus

Silahkan masukkan Pertanyaan, Komentar, Masukan dan Saran anda. Mohon maaf jika tidak semuanya bisa kami balas, namun kami akan berusaha untuk membalasnya semampu kami. Kami juga mengharapkan partisipasi saudara dalam menghidupkan dan mengisi blog ini... terimakasih